Orek Tahu Tempe

Resep Orek Tahu Tempe

Pojok Gigi

Pojok Gigi

5.0

(1 Rating)

Menu satu ini sering ditemukan di warung-warung prasmanan. Rasanya enak dan cara membuatnya mudah.

Bahan Utama

100 gram tahu, potong memanjang dan goreng

100 gram tempe, potong memanjang dan goreng

4 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 sendok makan kecap asin

1 sendok makan saus tiram

100 ml air matang

3 sendok makan kecap manis

1 batang bawang pre

Cara Membuat

Tumis bawang merah dan putih hingga wangi.

Langkah 1

Tumis bawang merah dan putih hingga wangi.

Masukkan kecap asin, aduk merata.

Langkah 2

Masukkan kecap asin, aduk merata.

Masukkan saus tiram, aduk merata.

Langkah 3

Masukkan saus tiram, aduk merata.

Masukkan air, koreksi rasa.

Langkah 4

Masukkan air, koreksi rasa.

Masukkan tahu dan tempe.

Langkah 5

Masukkan tahu dan tempe.

Masukkan kecap manis. Masak hingga air meresap.

Langkah 6

Masukkan kecap manis. Masak hingga air meresap.

Masukkan bawang pre. Masak hingga bawang pre layu.

Langkah 7

Masukkan bawang pre. Masak hingga bawang pre layu.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: