Faridha Sadik
5.0
(1 Rating)
Salah satu menu olahan dari tempe yang dikombinasikan dengan sayur dan bisa menjadi ide menu masakan harian atau menu saat bulan ramadhan . #JagoMasak
Kuas
Langkah 1
Potong tempe, lalu goreng setengah matang.
Langkah 2
Iris bawang merah, bawang putih, dan cabai rawit.
Langkah 3
Tumis bumbu iris hingga aromanya harum, lalu masukkan lengkuas dan daun jeruk. Kemudian aduk kembali.
Langkah 4
Masukkan kacang panjang dan air, lalu diamkan hingga air kacang panjang layu.
Langkah 5
Masukkan tempe, lalu aduk rata. Tambahkan kecap manis, garam, dan kaldu jamur, aduk kembali hingga tecampur dan diamkan sebentar. Lalu angkat dan sajikan .
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua