Pisang Panggang Cokelat Keju

Resep Pisang Panggang Cokelat Keju

iis

iis

5.0

(1 Rating)

Perpaduan sempurna antara manisnya cokelat dan kelezatan keju. Pisang panggang cokelat keju, cocok untuk camilan hari ini.

Bahan Utama

2 buah pisang kepok, kupas

1 sdm margarin

30 gram keju cheddar

1 sdm messes

Peralatan

Teflon

Cara Membuat

Kupas dan bagi dua pisang.

Langkah 1

Kupas dan bagi dua pisang.

Lelehkan margarin di atas teflon hingga mencair.

Langkah 2

Lelehkan margarin di atas teflon hingga mencair.

Panggang pisang hingga berwarna kecoklatan.

Langkah 3

Panggang pisang hingga berwarna kecoklatan.

Balik pisang ke sisi satunya. Panggang hingga kecoklatan, lalu sisihkan.

Langkah 4

Balik pisang ke sisi satunya. Panggang hingga kecoklatan, lalu sisihkan.

Siapkan piring saji, lalu tambahkan pisang, keju dan messes. Sajikan.

Langkah 5

Siapkan piring saji, lalu tambahkan pisang, keju dan messes. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: