Puding Kaca Mawar

Resep Puding Kaca Mawar

Thea Priestiashanti

Thea Priestiashanti

5.0

(1 Rating)

Pilihan cara menyajikan puding ya, jadi kelihatan bunga di tengah pudingnya. Lucu sih 😊

Bahan Utama

1 1/2 bks agar-agar plain

1200 ml air

150 gr gula pasir

100 ml susu cair

1 sachet kental manis

Pewarna ungu (bebas)

Advertisement

Cara Membuat

Dalam panci masukkan 300 ml air beserta 1/2 bungkus agar-agar dan 80 gr gula. Nyalakan api, didihkan.

Langkah 1

Dalam panci masukkan 300 ml air beserta 1/2 bungkus agar-agar dan 80 gr gula. Nyalakan api, didihkan.

Teteskan pewarna makanan ke dalam agar, aduk. Ambil cetakan bunga mawar, tuang larutan agar-agar. Dinginkan.

Langkah 2

Teteskan pewarna makanan ke dalam agar, aduk. Ambil cetakan bunga mawar, tuang larutan agar-agar. Dinginkan.

Setelah dingin, lepas dari cetakan. Masukkan ke dalam cetakan mawar yang lebih besar ukurannya.

Langkah 3

Setelah dingin, lepas dari cetakan. Masukkan ke dalam cetakan mawar yang lebih besar ukurannya.

Masak lagi 1/2 bungkus agar-agar, sisa gula dan 600 ml air. Biarkan tanpa warna. Tunggu hingga uap hilang, lalu tuang ke dalam cetakan mawar besar. Saran : tuang sedikit dahulu, biarkan mengeras. Setelah itu letakkan mawar ungu lalu siram lagi hingga tertutup. Diharapkan mawar ungu berada di tengah ya. Biarkan mengeras.

Langkah 4

Masak lagi 1/2 bungkus agar-agar, sisa gula dan 600 ml air. Biarkan tanpa warna. Tunggu hingga uap hilang, lalu tuang ke dalam cetakan mawar besar. Saran : tuang sedikit dahulu, biarkan mengeras. Setelah itu letakkan mawar ungu lalu siram lagi hingga tertutup. Diharapkan mawar ungu berada di tengah ya. Biarkan mengeras.

Lapisan terakhir untuk alas; masak 1/2 bks agar-agar plain bersama susu cair dan kental manis dan 200 ml air.

Langkah 5

Lapisan terakhir untuk alas; masak 1/2 bks agar-agar plain bersama susu cair dan kental manis dan 200 ml air.

Tuang ke dalam lapisan agar yang sudah mengeras sebelumnya.

Langkah 6

Tuang ke dalam lapisan agar yang sudah mengeras sebelumnya.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait