Puding Leci Anggur #PuddingCantikuntukYummy

Resep Puding Leci Anggur #PuddingCantikuntukYummy

Ardhaniluvnabva

Ardhaniluvnabva

5.0

(1 Rating)

Bismillah. Assalamu'alaikum. Sukses selalu yummy diusia ke 8 ini. Semoga selalu menginspirasi.

Bahan Utama

15 gram jelly leci

6 sdm gula pasir

300 ml susu cair

400 ml air

Bahan Puding Anggur:

15 gram jelly anggur

6 sdm gula pasir

700 ml air

Cara Membuat

Masak semua bahan jelly leci sampai mendidih. Matikan api.

Langkah 1

Masak semua bahan jelly leci sampai mendidih. Matikan api.

Ruang ke dalam cetakan puding. Biarkan sampai set.

Langkah 2

Ruang ke dalam cetakan puding. Biarkan sampai set.

Lepaskan puding leci dari cetakan. Sisihkan.

Langkah 3

Lepaskan puding leci dari cetakan. Sisihkan.

Masak semua bahan puding anggur sampai mendidih.

Langkah 4

Masak semua bahan puding anggur sampai mendidih.

Tuang ke dalam cetakan seperempat cetakan.

Langkah 5

Tuang ke dalam cetakan seperempat cetakan.

Masukkan kembali puding leci ke masing-masing cetakan.

Langkah 6

Masukkan kembali puding leci ke masing-masing cetakan.

Tuang lagi sisa puding anggur ke dalam cetakan.

Langkah 7

Tuang lagi sisa puding anggur ke dalam cetakan.

Tunggu sampai set baru lepaskan dari loyang. Siap disajikan. Lebih nikmat jika disajikan dingin.

Langkah 8

Tunggu sampai set baru lepaskan dari loyang. Siap disajikan. Lebih nikmat jika disajikan dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: