Sandra Kharismayanti
4.0
(17 Rating)
Tetap enak meski pake mie biasa, tp lebih enak pake mie ramen.
Bahan 1 : (bahan tteokbokki)
12 sdm air panas/mendidih
Bahan 2 : (bahan ramen)
Secukupnya tteokbokki (8 potong)
Secukupnya air, untuk kuah
Kompor
Sendok
Teflon
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Advertisement
Langkah 1
Dalam wadah, masukkan tepung beras sangrai, tepung tapioka garam dan air panas/mendidih.
Langkah 2
Uleni tepung dengan menggunakan sendok merata, setelah hangat baru uleni dengan tangan. Sampai menjadi adonan yang tak lengket di tangan.
Langkah 3
Pulung adonan memanjang dan bagi adonan menjadi 5 bagian.
Langkah 4
Ambil bagian 1 persatu dan pulung lagi memanjang. Sisihkan.
Langkah 5
Didihkan air dalam panci agak banyak. Beri sedikit minyak goreng. Lalu masukkan tteoknya, rebus sampai mengapung. Angkat dan tiriskan dan guyur dengan air matang/air kran. Olesi dengan sedikit minyak, agar tidak lengket satu sama lain.
Langkah 6
Panaskan margarin dalam teflon, tumis bawang bombay sampai harum dan berubah warna.
Langkah 7
Masukkan irisan sosis dan airnya.
Langkah 8
Tambahkan semua bahan gochujangnya, beri secukupnya garam dan kaldu bubuk, sesuai selera. Koreksi rasa.
Langkah 9
Masukkan tteok, mie dan telurnya. Masak sampai mie matang dan kuah mengental.
Langkah 10
Setelah matang, matikan api kompor. Tuang keju mozzarella di atas mie dan taburi dengan irisan daun bawang. Tutup teflon sebentar, agar kejunya meleleh. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua