Resep Tempe Bacem

Resep Resep Tempe Bacem

Asti selfiani

Asti selfiani

5.0

(1 Rating)

Cobain yuk tempe bacem yang aku masak ini gurih dan manisnya meresap kedelam serat tempe, pokoknya bikin nagih..

Bahan Utama

1 papan tempe (potong)

1 keping gula merah (iris)

1 bungkus kecil asam jawa

2 lembar daun salam

1 ruas lengkuas

500ml air /sampai tempe terendam

3 siung bawang putih

1 sdt ketumbar

1/2 sdt peres garam

1 bungkus kaldu bubuk

3 sdm kecap manis

Advertisement

Cara Membuat

Masukan bumbu halus kedalam air mendidih aduk dan tunggu hingga harum.

Langkah 1

Masukan bumbu halus kedalam air mendidih aduk dan tunggu hingga harum.

Masukan tempe.

Langkah 2

Masukan tempe.

Masukan garam, kaldu bubuk, asam, lengkuas, daun salam dan gula merah, aduk.

Langkah 3

Masukan garam, kaldu bubuk, asam, lengkuas, daun salam dan gula merah, aduk.

Tambahkan kecap aduk hingga merata, dan masak hingga air menyusut.

Langkah 4

Tambahkan kecap aduk hingga merata, dan masak hingga air menyusut.

Setelah air menyusut, tempe siap digoreng.

Langkah 5

Setelah air menyusut, tempe siap digoreng.

Goreng tempe jangan lupa dibalik ya.

Langkah 6

Goreng tempe jangan lupa dibalik ya.

Tempe bacem sudah matang dan siap dihidangkan.

Langkah 7

Tempe bacem sudah matang dan siap dihidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait