Roti Kentang Caramel

Resep Roti Kentang Caramel

intan fadhillah

intan fadhillah

5.0

(2 Rating)

Roti kentang caramel ala rumahan.

Bahan Utama

150 gr kentang rebus dan haluskan

200 gr tepung roti

1 sdm fermipan note tambahkan sedikit air dan gula

Secukupnya vanila ekstrak

½ sdt SP

1 btr telur

Bahan caramel : 15 sdm gula dan 1/2 gelas air putih

Alat & Perlengkapan

Sendok

Advertisement

Cara Membuat

Sediakan semua bahan yang akan diolah.

Langkah 1

Sediakan semua bahan yang akan diolah.

Campurkan tepung terigu dan kentang yang sudah dihaluskan kemudian uleni hingga rata.

Langkah 2

Campurkan tepung terigu dan kentang yang sudah dihaluskan kemudian uleni hingga rata.

Jika semua sudah rata, masukkan telur, fermipan, vanila, SP kemudian uleni lagi hingga adonan kalis.

Langkah 3

Jika semua sudah rata, masukkan telur, fermipan, vanila, SP kemudian uleni lagi hingga adonan kalis.

Jika adonan sudah kalis dan sedikit basah seperti ini lalu tutup adonan, tunggu hingga 15 menit.

Langkah 4

Jika adonan sudah kalis dan sedikit basah seperti ini lalu tutup adonan, tunggu hingga 15 menit.

Setelah 15 menit, adonan mengembang seperti ini.

Langkah 5

Setelah 15 menit, adonan mengembang seperti ini.

Goreng adonan dengan takaran sendok makan hingga kekuningan.

Langkah 6

Goreng adonan dengan takaran sendok makan hingga kekuningan.

Setelah digoreng, angkat dan tunggu hingga dingin.

Langkah 7

Setelah digoreng, angkat dan tunggu hingga dingin.

Untuk membuat caramel siapkan 15 sdm gula halus dan ½ gelas air putih.

Langkah 8

Untuk membuat caramel siapkan 15 sdm gula halus dan ½ gelas air putih.

Panaskan gula dengan api kecil, jika sudah berwarna kecokelatan, masukkan air sedikit demi sedikit.

Langkah 9

Panaskan gula dengan api kecil, jika sudah berwarna kecokelatan, masukkan air sedikit demi sedikit.

Aduk hingga mengental seperti ini.

Langkah 10

Aduk hingga mengental seperti ini.

Terakhir masukkan roti goreng ke dalam wadah caramel dan siap untuk disajikan.

Langkah 11

Terakhir masukkan roti goreng ke dalam wadah caramel dan siap untuk disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement