Rujak Gobet

Resep Rujak Gobet

Choco Cheese

Choco Cheese

5.0

(1 Rating)

Dingin lebih nikmat.

Bahan Utama

1 buah nanas ukuran sedang

1 buah timun ukuran kecil

250 gr gula merah, sisir halus

1 sdm asam jawa

½ sdt garam

1 genggam kacang tanah

700 ml air

Cara Membuat

Kupas nanas dan timun, cuci sampai bersih, nanas dipotong kecil-kecil dan timun diparut kasar.

Langkah 1

Kupas nanas dan timun, cuci sampai bersih, nanas dipotong kecil-kecil dan timun diparut kasar.

Rebus air dengan gula merah dan asam Jawa serta garam, aduk-aduk sampai gula larut.

Langkah 2

Rebus air dengan gula merah dan asam Jawa serta garam, aduk-aduk sampai gula larut.

Goreng kacang tanah sampai matang.

Langkah 3

Goreng kacang tanah sampai matang.

Haluskan kacang tanah dengan blender.

Langkah 4

Haluskan kacang tanah dengan blender.

Setelah gula merah larut dan air mendidih, kemudian saring, lalu tambahkan air.

Langkah 5

Setelah gula merah larut dan air mendidih, kemudian saring, lalu tambahkan air.

Tambahkan kacang tanah yang sudah diblender.

Langkah 6

Tambahkan kacang tanah yang sudah diblender.

Masukkan timun.

Langkah 7

Masukkan timun.

Masukkan nanas, aduk aduk sampai rata, dinginkan di kulkas, dan siap disajikan.

Langkah 8

Masukkan nanas, aduk aduk sampai rata, dinginkan di kulkas, dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: