Salmon Balungan Bumbu Kuning

Resep Salmon Balungan Bumbu Kuning

Atik Haryono

Atik Haryono

5.0

(1 Rating)

Setelah di fillet, sayang jika bagian lainnya dibuang. Walau banyak tulang, sirip, tetap aja lumayan daging yang menempel. Dibuat masak kuning aja.

Bahan Utama

400 gr balungan ikan salmon (masih banyak daging dan lemaknya)

4 lembar daun jeruk

1 batang serai, geprek

2 sdm minyak untuk tumis bumbu

8 buah tomat ceri

200 ml air mineral

1/2 sdt garam

1/3 sdt penyedap

Bumbu halus

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 butir kemiri goreng

1 ruas jahe

1 ruas kunyit

Cara Membuat

Lumurin salmon dengan jeruk nipis. Biarkan 5 menit. Bilas.

Langkah 1

Lumurin salmon dengan jeruk nipis. Biarkan 5 menit. Bilas.

Tumis bumbu halus sampai matang, bersama daun jeruk dan serai.

Langkah 2

Tumis bumbu halus sampai matang, bersama daun jeruk dan serai.

Kemudian masukkan ikan. Aduk .

Langkah 3

Kemudian masukkan ikan. Aduk .

Setelah tercampur rata dengan bumbu, tuang air. Juga masukkan tomat.

Langkah 4

Setelah tercampur rata dengan bumbu, tuang air. Juga masukkan tomat.

Beri garam dan kaldu jamur. Aduk rata. Tambahkan kemangi.

Langkah 5

Beri garam dan kaldu jamur. Aduk rata. Tambahkan kemangi.

Setelah bumbu meresap dan matang, angkat. Siap disajikan.

Langkah 6

Setelah bumbu meresap dan matang, angkat. Siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait