Sambal Kacang Siomay Enak dan Mudah Dibuat

Resep Sambal Kacang Siomay Enak dan Mudah Dibuat

Rina

Rina

5.0

(1 Rating)

Sambal kacang siomay.

Bahan Utama

100 gr Kacang Tanah, goreng

1 buah Kentang, rebus

6 buah Cabai Merah, goreng

5 siung Bawang Putih, goreng

5 siung Bawang Merah, goreng

2 sdm Gula Jawa, sisir

2 sdm Gula Pasir

2 sdm Kecap Manis

1 sdm Garam

2 lembar Daun Jeruk

350 ml Air

4 sdm Minyak Goreng

Advertisement

Cara Membuat

Haluskan kacang tanah, cabai merah, bawang putih, bawang merah, kentang dan garam.

Langkah 1

Haluskan kacang tanah, cabai merah, bawang putih, bawang merah, kentang dan garam.

Tumis sebentar bumbu halusnya.

Langkah 2

Tumis sebentar bumbu halusnya.

Tuangkan air dan tunggu sampai mendidih.

Langkah 3

Tuangkan air dan tunggu sampai mendidih.

Masukkan daun jeruk, gula jawa, aduk sampai gula larut.

Langkah 4

Masukkan daun jeruk, gula jawa, aduk sampai gula larut.

Masukkan gula pasir, aduk sampai larut.

Langkah 5

Masukkan gula pasir, aduk sampai larut.

Terakhir masukkan kecap manis, aduk sampai air menyusut dan mengeluarkan minyak.
Angkat dan siap disajikan.

Langkah 6

Terakhir masukkan kecap manis, aduk sampai air menyusut dan mengeluarkan minyak. Angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait