Sop Kentang Telur Tahu Bakso

Resep Sop Kentang Telur Tahu Bakso

Erna

Erna

5.0

(1 Rating)

Mudah dibuat dan enak dengan bumbu simple.

Bahan Utama

1 siung bawang putih, cincang

2 sdm margarin

2 butir telur, kocok lepas

600 ml air

6 buah tahu bakso

1 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

1/2 sdt gula pasir

1/3 sdt lada

1 sdt kecap asin

1/2 sdt saus tape

1 sdt kecap ikan

4 buah kentang sedang, potong dadu

1 batang seledri, potong 1 cm

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bawang putih dengan margarin hingga harum. Sisihkan di pinggir wajan.

Langkah 1

Tumis bawang putih dengan margarin hingga harum. Sisihkan di pinggir wajan.

Kocok lepas telur, kemudian goreng hingga matang dan orak arik.

Langkah 2

Kocok lepas telur, kemudian goreng hingga matang dan orak arik.

Campurkan telur, bawang putih, air, kaldu, garam, gula, lada, kecap asin, saus tape dan kecap ikan. Masak hingga mendidih.

Langkah 3

Campurkan telur, bawang putih, air, kaldu, garam, gula, lada, kecap asin, saus tape dan kecap ikan. Masak hingga mendidih.

Masukkan tahu bakso, masak hingga mendidih.

Langkah 4

Masukkan tahu bakso, masak hingga mendidih.

Masukkan kentang dan seledri, masak hingga kentang masak.

Langkah 5

Masukkan kentang dan seledri, masak hingga kentang masak.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait