Nirastorytummy
5.0
(1 Rating)
Soto Betawi biasanya menggunakan susu pada kuahnya namun supaya lebih gurih saya ganti pake santan. Yuk cobain!
250 gr daging sapi, potong dadu
60 ml santan instant
1000 ml air
2 batang serai
1 ruas jahe, geprek
5 lembar daun jeruk
1 buah kayu manis
2 buah pekak
2 buah cengkeh
2 buah kapulaga
1 sdm kaldu jamur
1 sdt garam
1 sdt gula pasir
6 siung bawang merah
3 siung bawang putih
3 buah kemiri sangrai
1 sdt kunyit bubuk
1 sdt ketumbar bubuk
4 sdm minyak goreng
Acar
Kentang goreng
Advertisement
Langkah 1
Step pertama, rebus daging sapi dengan 500 ml air selama 5 menit.
Langkah 2
Step ke dia, buang air rebusan pertama, ganti 500 ml air baru, masukan serai, jahe, daun jeruk, kapulaga, pekak, kayu manis dan cengkeh.
Langkah 3
Step ke tiga, tumis bumbu halus hingga wangi dan tidak langu.
Langkah 4
Step ke empat, masukan bumbu tumis ke rebusan daging, bumbui dengan garam, kaldu jamur dan gula pasir, masak hingga daging empuk.
Langkah 5
Step ke lima, masukan santan, koreksi rasa.
Langkah 6
Sajikan soto betawi dengan bahan pelengkap.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua