nareswari
5.0
(1 Rating)
Memanfaatkan sawi asin home made, enak dan segar. Saya pakai air rendaman sawi asin dan air kaldu ikan, jika tidak ada bisa diganti air biasa dan dibe
1 buah fillet ikan dori
Langkah 1
Siapkan semua bahannya.
Langkah 2
Potong ikan dori, lalu panggang sebentar tanpa minyak hingga agak berkulit.
Langkah 3
Tumis bawang putih dan jahe hingga harum.
Langkah 4
Masukkan lobak, aduk rata.
Langkah 5
Masukkan air rendaman sawi asin dan kaldu ikan, beri garam dan koreksi rasa.
Langkah 6
Masukkan sawi asin yang sudah dipotong.
Langkah 7
Masukkan ikan dori, lalu masak sebentar. Sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua