Tahu katsu

Resep Tahu katsu

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Meski pakai tahu nggak kalah enak dengan yang pakai ayam

Bahan Utama

5 kotak tahu putih

6 sdm tepung terigu

1/2 sdt garam

1/4 sdt lada bubuk

Secukupnya kaldu bubuk

Bahan Lainnya :

3 sdm tepung bumbu

Secukupnya air

150 gr tepung panir

Cara Membuat

Haluskan tahu menggunakan garpu

Langkah 1

Haluskan tahu menggunakan garpu

Lalu masukan tepung terigu, garam, lada dan kaldu bubuk aduk sampai rata, lalu bentuk adonan seperti katsu, lakukan sampai selesai

Langkah 2

Lalu masukan tepung terigu, garam, lada dan kaldu bubuk aduk sampai rata, lalu bentuk adonan seperti katsu, lakukan sampai selesai

Campur tepung bumbu dan air, aduk rata sampai dapat adonan pas, lalu celupkan tahu yang sudah dibentuk tadi

Langkah 3

Campur tepung bumbu dan air, aduk rata sampai dapat adonan pas, lalu celupkan tahu yang sudah dibentuk tadi

Gulingkan ke tepung panir sampai rata, lakukan sampai selesai

Langkah 4

Gulingkan ke tepung panir sampai rata, lakukan sampai selesai

Goreng diminyak panas sampai matang, tiriskan

Langkah 5

Goreng diminyak panas sampai matang, tiriskan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait