Tahu Walik Krispy

Resep Tahu Walik Krispy

Mamayaya

Mamayaya

5.0

(1 Rating)

Cocok dicocol sambal pedas, bikin ngiler dan wajib coba bund!

Bahan Utama

1 siung bawang putih

1 sdt kaldu jamur

Β½ sdt garam

ΒΌ papan tahu

10 buah tahu pong

1 batang daun bawang, cincang halus

Minyak secukupnya

Air secukupnya

Cara Membuat

Haluskan bawang putih, kaldu jamur dan garam.

Langkah 1

Haluskan bawang putih, kaldu jamur dan garam.

Masukkan tahu, haluskan lalu aduk rata.

Langkah 2

Masukkan tahu, haluskan lalu aduk rata.

Masukkan tepung terigu, tepung maizena dan daun bawang cincang. Tambahkan sedikit air, aduk rata.

Langkah 3

Masukkan tepung terigu, tepung maizena dan daun bawang cincang. Tambahkan sedikit air, aduk rata.

Siapkan tahu pong.

Langkah 4

Siapkan tahu pong.

Belah bagian atas lalu balik agar bagian dalam tahu menjadi posisi diluar.

Langkah 5

Belah bagian atas lalu balik agar bagian dalam tahu menjadi posisi diluar.

Masukkan adonan isian kedalam tahu pong, goreng hingga krispy. Angkat, tiriskan dan siap disajikan.

Langkah 6

Masukkan adonan isian kedalam tahu pong, goreng hingga krispy. Angkat, tiriskan dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: