Reni Anggraini Oktora
4.0
(4 Rating)
Menu simpel buat bunda yang lagi belajar masak 🤗
Langkah 1
Rebus telur kurang lebih sekitar 10menit (kuning telur lembut) atau jika ingin telur yang kuningnya matang bisa merebusnya sekitar 15 menit.
Langkah 2
Rendam telur yanng sudah direbus dengan air dingin agar mudah mengupasnya, kemudian kupas kulit telur.
Langkah 3
Goreng telur dengan minyak agak banyak dan benar-benar panas agar menghasilkan lapisan kulit yang rata dan bagus, jika sudah kecoklatan angkat.
Langkah 4
Tumis bumbu halus sampai harum dan matang, tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk, aduk rata.
Langkah 5
Masukkan telur yang sudah digoreng, aduk hingga rata, angkat dan sajikan!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua