Telur Dadar Sosis Daun Bawang

Resep Telur Dadar Sosis Daun Bawang

Riska Wijaya

Riska Wijaya

5.0

(1 Rating)

Kesukaan anak-anak di rumah. Biasanya untuk sarapan.

Bahan Utama

3 butir telur

4 buah sosis

1 tangkai daun bawang, iris

¼ sdt merica bubuk

¼ sdt kaldu bubuk

Garam secukupnya

Minyak goreng secukupnya

Cara Membuat

Potong bulat 2 buah sosis lalu potong kotak kecil-kecil 2 buah sosis lainnya.

Langkah 1

Potong bulat 2 buah sosis lalu potong kotak kecil-kecil 2 buah sosis lainnya.

Siapkan telur lalu pecahkan dalam mangkuk.

Langkah 2

Siapkan telur lalu pecahkan dalam mangkuk.

Lalu tambahkan sosis potongan kotak, daun bawang, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam. Kocok hingga tercampur rata.

Langkah 3

Lalu tambahkan sosis potongan kotak, daun bawang, merica bubuk, kaldu bubuk, dan garam. Kocok hingga tercampur rata.

Panaskan minyak secukupnya lalu tuang adonan telur.

Langkah 4

Panaskan minyak secukupnya lalu tuang adonan telur.

Setelah telur setengah matang, tata telur potongan bulat di atasnya lalu masak hingga kedua sisinya matang. Angkat.

Langkah 5

Setelah telur setengah matang, tata telur potongan bulat di atasnya lalu masak hingga kedua sisinya matang. Angkat.

Pindahkan telur dadar ke piring dan siap disajikan.

Langkah 6

Pindahkan telur dadar ke piring dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: