Tempe Vegetarian Katsu #RabuEkstraPoin

Resep Tempe Vegetarian Katsu #RabuEkstraPoin

Dina Kristiana

Dina Kristiana

5.0

(1 Rating)

varian masakan untuk vegetarian yg kaya akan protein, yuk dicoba chef.

Bahan Utama

1 papan tempe

1 siung bawang putih

1/2 sdt garam dan kaldu jamur

8 sdm tepung panir kasar

1 butir putih telur untuk celupan

minyak secukupnya untuk menggoreng

Cara Membuat

Kukus tempe dan bawang putih.

Langkah 1

Kukus tempe dan bawang putih.

Haluskan tempe dan bawang putih, tambahkan garam dan kaldu jamur.

Langkah 2

Haluskan tempe dan bawang putih, tambahkan garam dan kaldu jamur.

Bulatkan dan pipihkan tempe.

Langkah 3

Bulatkan dan pipihkan tempe.

Celupkan kedalam putih telur.

Langkah 4

Celupkan kedalam putih telur.

Balur dengan tepung panir sampai tertutup rata. Diamkan 20 menit di lemari es agar set.

Langkah 5

Balur dengan tepung panir sampai tertutup rata. Diamkan 20 menit di lemari es agar set.

Goreng hingga kecoklatan lalu tiriskan.

Langkah 6

Goreng hingga kecoklatan lalu tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: