Niang Islami
4.0
(3 Rating)
Makanan yang hits banget di korea.
Kukusan
Advertisement
Langkah 1
Campur tepung beras dan tepung ketan, lalu masukkan air dan minyak yang sudah tercampur rata. Sisakan 2 sdm air dan tepung ketan 1 sdm.
Langkah 2
Uleni adonan kue beras lalu kukus hingga matang.
Langkah 3
Angkat dari kukusan lalu ulek adonan.
Langkah 4
Bentuk adonan memanjang lalu potong-potong, sisihkan.
Langkah 5
Membuat gochujang: campur bubuk cabe, garam, tepung ketan, air 2 sdm, dan madu lalu aduk rata.
Langkah 6
Rebus terlebih dahulu kue beras lalu masukkan ke dalam air kaldu yang sudah di beri gochujang. Aduk rata beri saus sambal, jika suka tambahkan garam, koreksi rasa.
Langkah 7
Setelah agak mengental masukkan bakso seafood. Masak hingga kuah meresap, angkat dan sajikan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua