Tumis Kangkung Pedas Rebon

Resep Tumis Kangkung Pedas Rebon

Azsha Ramadhani

Azsha Ramadhani

5.0

(1 Rating)

Tumisan yang cocok disajikan selagi hangat!

Bahan Utama

1 ikat kangkung

1/2 sdm rebon

1/2 sdt gula pasir

1/4 sdt kaldu bubuk

Secukupnya garam

1 buah cabe merah keriting (iris)

Bumbu Halus :

3 butir bawang merah

2 siung bawang putih

3 buah cabe merah keriting

2 buah cabe rawit merah

Cara Membuat

Potong atau siangi kangkung, cuci bersih.

Langkah 1

Potong atau siangi kangkung, cuci bersih.

Tumis bumbu halus dan rebon sampai matang.

Langkah 2

Tumis bumbu halus dan rebon sampai matang.

Masukan kangkung, cabe, gula, garam, dan kaldu bubuk.

Langkah 3

Masukan kangkung, cabe, gula, garam, dan kaldu bubuk.

Aduk rata, masak asal kayu, cek rasa.

Langkah 4

Aduk rata, masak asal kayu, cek rasa.

Tuang pada piring, siap disajikan selagi hangat.

Langkah 5

Tuang pada piring, siap disajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: