Udang Mentega

Resep Udang Mentega

Indah Yullia Hady Putri

Indah Yullia Hady Putri

4.0

(9 Rating)

Pecinta udang asin boleh dicoba, resep sederhana kesukaan keluarga.

Bahan Utama

1/4 kg udang sedang

2 sdm mentega

1 siung bawang putih

1/4 buah bawang bombay

Garam secukupnya

Kaldu Jamur secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan udang, buang kepalanya saja. Lumuri dengan garam.

Langkah 1

Bersihkan udang, buang kepalanya saja. Lumuri dengan garam.

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay.

Langkah 2

Cincang halus bawang putih dan bawang bombay.

Panaskan mentega.

Langkah 3

Panaskan mentega.

Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga wangi.

Langkah 4

Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga wangi.

Masukkan udang, aduk rata.

Langkah 5

Masukkan udang, aduk rata.

Bumbui lada dan kaldu jamur.

Langkah 6

Bumbui lada dan kaldu jamur.

Masak hingga kekuningan, jangan terlalu lama agar udang tetap empuk. Siap dihidangkan dengan nasi hangat.

Langkah 7

Masak hingga kekuningan, jangan terlalu lama agar udang tetap empuk. Siap dihidangkan dengan nasi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait