Coconut Yogurt Homemade

Resep Coconut Yogurt Homemade

Ima Na'imah

Ima Na'imah

5.0

(1 Rating)

Nyobain bikin coconut yogurt sendiri dirumah Ini bikin yang versi agak bertekstur ya, jadi ngga lembut banget Enak buat campuran makan oats 😊

Bahan Utama

1/2 buah kelapa agak muda

60 ml air kelapa

1/4 sdt garam

1 sachet bubuk prebiotik

Advertisement

Cara Membuat

Kupas kulit cokelat kelapa. Cuci bersih.

Langkah 1

Kupas kulit cokelat kelapa. Cuci bersih.

Parut kasar kelapa yang sudah dikupas.

Langkah 2

Parut kasar kelapa yang sudah dikupas.

Masukkan kelapa ke dalam blender. Tambahkan garam.

Langkah 3

Masukkan kelapa ke dalam blender. Tambahkan garam.

Tambahkan air kelapa.

Langkah 4

Tambahkan air kelapa.

Blender kelapa hingga halus. (Saya blender kasar agar bertekstur).

Langkah 5

Blender kelapa hingga halus. (Saya blender kasar agar bertekstur).

Masukkan bubuk prebiotik.

Langkah 6

Masukkan bubuk prebiotik.

Aduk hingga semua tercampur rata.

Langkah 7

Aduk hingga semua tercampur rata.

Masukkan ke dalam jar. Tutup rapat, simpan selama 24 jam. Siap digunakan.

Langkah 8

Masukkan ke dalam jar. Tutup rapat, simpan selama 24 jam. Siap digunakan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait