Wedang Kunyit Asam

Resep Wedang Kunyit Asam

Laila Fitria

Laila Fitria

5.0

(1 Rating)

Diminum selagi hangat atau ditambah air es sama enaknya 😉.

Bahan Utama

Sejempol kunyit, iris tipis

1 buah asam jawa, buang biji

½ keping gula aren (±18 gram)

1 sdm perasan jeruk nipis

⅛ sdt garam

1 sdm gula pasir (optional)

300 ml air

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan semua bahan, iris tipis kunyit.

Langkah 1

Siapkan semua bahan, iris tipis kunyit.

Masukkan panci dan tambahkan air dan garam.

Langkah 2

Masukkan panci dan tambahkan air dan garam.

Kemudian rebus sambil diaduk sampai gula merah larut.

Langkah 3

Kemudian rebus sambil diaduk sampai gula merah larut.

Koreksi rasa, bila kurang manis bisa tambahkan gula pasir. Masak sampai mendidih.

Langkah 4

Koreksi rasa, bila kurang manis bisa tambahkan gula pasir. Masak sampai mendidih.

Setelah mulai hangat, tambahkan perasan jeruk nipis.

Langkah 5

Setelah mulai hangat, tambahkan perasan jeruk nipis.

Kemudian saring dengan saringan teh.

Langkah 6

Kemudian saring dengan saringan teh.

Tuang ke dalam gelas saji, sajikan hangat ataupun dingin.

Langkah 7

Tuang ke dalam gelas saji, sajikan hangat ataupun dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait