Ayam Bawang Bombay

Resep Ayam Bawang Bombay

tyasratno

tyasratno

5.0

(1 Rating)

Menu cepet Minggu sore

Bahan Utama

2 bagian ayam (paha atas dan bawah)

1/2 buah bawang bombay

1 siung bawang merah

1 batang daun bawang

1/2 sdt merica bubuk

Garam secukupnya

Cara Membuat

Rajang bawang bombay, bawang merah dan daun bawang.

Langkah 1

Rajang bawang bombay, bawang merah dan daun bawang.

Tumis bumbu rajang tadi dengan sedikit minyak sampai harum/ matang.

Langkah 2

Tumis bumbu rajang tadi dengan sedikit minyak sampai harum/ matang.

Masukkan ayam (ayamnya sudah saya rebus sebelumnya lalu saya potong kecil-kecil).

Langkah 3

Masukkan ayam (ayamnya sudah saya rebus sebelumnya lalu saya potong kecil-kecil).

Tambahkan garam, merica bubuk. Aduk rata. Masak sampai ayam kecoklatan.

Langkah 4

Tambahkan garam, merica bubuk. Aduk rata. Masak sampai ayam kecoklatan.

Angkat, sajikan selagi hangat.

Langkah 5

Angkat, sajikan selagi hangat.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: