Ayam Bumbu Kecap

Resep Ayam Bumbu Kecap

Kiena

Kiena

5.0

(1 Rating)

ini versi bumbu yang medok

Bahan Utama

½ ekor ayam (bag paha)

Bumbu halus :

5 siung bawang merah

2 siung bawang putih

1 ruas jahe

½ sdt ketumbar

3 butir ketumbar

2 sdm kecap manis

½ sdt garem

1 sdm gula merah

1 batang daun bawang

2 lembar daun salam

1 batang sereh

Cara Membuat

Tumis bumbu halus sampai harum

Langkah 1

Tumis bumbu halus sampai harum

Masukan  bumbu aromatik dan daun bawang masak sampai bener-bener  tanak

Langkah 2

Masukan bumbu aromatik dan daun bawang masak sampai bener-bener tanak

Masukan ayam(yang telah dicuci bersih) aduk rata

Langkah 3

Masukan ayam(yang telah dicuci bersih) aduk rata

Masukan bumbu-bumbu aduk rata Masukan air

Langkah 4

Masukan bumbu-bumbu aduk rata Masukan air

Masak sampai bumbu meresap dan koreksi rasa angkat dan sajikan

Langkah 5

Masak sampai bumbu meresap dan koreksi rasa angkat dan sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: