ayam geprek yummy

Resep ayam geprek yummy

Puspita Setyo

Puspita Setyo

4.0

(8 Rating)

resep ini merupakan modifikasi dari resep ayam geprek yummy

Bahan Utama

ayam 1/4 kg

3 siung bawang merah

1 siung bawang putih

2 buah cabe merah

2 buah cabe hijau

10 buah cabe rawit

terasi secukupnya

gula secukupnya

garam secukupnya

penyedap rasa secukupnya

minyak goreng

1 ruas kunir

1 sdt merica

2 sdt ketumbar

tepung cakra kembar

Alat & Perlengkapan

Piring

Piring Saji

Advertisement

Cara Membuat

Potong ayam menjadi menjadi ukuran yang kecil

Langkah 1

Potong ayam menjadi menjadi ukuran yang kecil

uleg bawang putih,kunir,ketumbar dan merica

Langkah 2

uleg bawang putih,kunir,ketumbar dan merica

campurkan bumbu uleg dengan ayam yang sudah dipotong,diamkan sekitar 30 menit agar bumbu meresap

Langkah 3

campurkan bumbu uleg dengan ayam yang sudah dipotong,diamkan sekitar 30 menit agar bumbu meresap

siapkan tepung cakra kembar tambahkan penyedap rasa, aduk sampai merata kemudian masukkan ayam ke dalam tepung

Langkah 4

siapkan tepung cakra kembar tambahkan penyedap rasa, aduk sampai merata kemudian masukkan ayam ke dalam tepung

goreng ayam yang sudah dicampur dengan tepung sampai berwarna kuning kecoklatan

Langkah 5

goreng ayam yang sudah dicampur dengan tepung sampai berwarna kuning kecoklatan

uleg cabe merah,cabe hijau dan cabe rawit,bawang merah,bawang putih yang telah digoreng tambahkan gula,garam dan terasi serta tomat uleg kembali sampai merata

Langkah 6

uleg cabe merah,cabe hijau dan cabe rawit,bawang merah,bawang putih yang telah digoreng tambahkan gula,garam dan terasi serta tomat uleg kembali sampai merata

letakkan ayam ke dalam piring saji tambahkan sambal diatasnya sajikan bersama nasi dan lalapan

Langkah 7

letakkan ayam ke dalam piring saji tambahkan sambal diatasnya sajikan bersama nasi dan lalapan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement