Ayam Lada Hitam #MENUTANGGALTUA

Resep Ayam Lada Hitam #MENUTANGGALTUA

Lia_Ariani

Lia_Ariani

5.0

(2 Rating)

Makan enak sekeluarga meski tanggal tua

Bahan Utama

250 gr ayam, potong-potong

Tulangan ayam secukupnya

3 siung bawang putih, cincang

1 sdm minyak goreng untuk menumis

½ sdt garam

½ sdt lada hitam bubuk

¼ sdt lada putih bubuk

1 sdm saus tiram

1-2 sdm kecap manis

1 sdm minyak wijen

Air secukupnya

Wijen secukupnya

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan ayam.

Langkah 1

Siapkan ayam.

Cincang bawang putih.

Langkah 2

Cincang bawang putih.

Tumis bawang putih sampai wangi.

Langkah 3

Tumis bawang putih sampai wangi.

Masukkan ayam, bumbui dengan garam, gula, lada putih, lada hitam, saus tiram, kecap manis, dan air. Masak hingga ayam empuk dan matang.

Langkah 4

Masukkan ayam, bumbui dengan garam, gula, lada putih, lada hitam, saus tiram, kecap manis, dan air. Masak hingga ayam empuk dan matang.

Sesaat sebelum di angkat masukkan minyak wijen. Kemudian sajikan dengan taburan wijen.

Langkah 5

Sesaat sebelum di angkat masukkan minyak wijen. Kemudian sajikan dengan taburan wijen.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait