Ayam Lombok Ijo, Khas Anak Kost

Resep Ayam Lombok Ijo, Khas Anak Kost

Vivit Analia

Vivit Analia

5.0

(3 Rating)

Resep ayam lombok ijo yang lezat dan cocok buat anak kost, nih!

Bahan Utama

1/4 kg ayam

Cabai hijau sesuai selera

3 buah cabai rawir

Garam secukupnya

1 ruas jari jahe ( geprek )

6 siung bawang putih

5 siung bawang merah

2 daun jeruk

1 batang serai ( geprek )

Minyak goreng untuk menumis

Air

Kaldu bubuk

Gula

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan bahan-bahan. haluskan bawang putih 1 siung, garam sck, dan jahe sedikit.

Langkah 1

Siapkan bahan-bahan. haluskan bawang putih 1 siung, garam sck, dan jahe sedikit.

Balur ayam dengan bumbu yang sudah dihaluskan.

Langkah 2

Balur ayam dengan bumbu yang sudah dihaluskan.

Goreng ayam hingga kekuningan.

Langkah 3

Goreng ayam hingga kekuningan.

Haluskan bawang putih, bawang merah, sisihkan. haluskan cabai hijau, cabai rawit dan garam.

Langkah 4

Haluskan bawang putih, bawang merah, sisihkan. haluskan cabai hijau, cabai rawit dan garam.

Tumis bawang putih yang sudah dihaluskan dan tambahkan daun jeruk, jahe dan serai hingga harum.

Langkah 5

Tumis bawang putih yang sudah dihaluskan dan tambahkan daun jeruk, jahe dan serai hingga harum.

Masukkan cabai yang sudah dihaluskan dan beri sedikit air.

Langkah 6

Masukkan cabai yang sudah dihaluskan dan beri sedikit air.

Setelah mendidih masukkan ayam yang sudah digoreng.

Langkah 7

Setelah mendidih masukkan ayam yang sudah digoreng.

Tunggu hingga bumbu meresap.

Langkah 8

Tunggu hingga bumbu meresap.

Ayam Lombok ijo siap disajikan.

Langkah 9

Ayam Lombok ijo siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait