Bakmi Jawa Spesial

Resep Bakmi Jawa Spesial

Triana Fitria

Triana Fitria

5.0

(1 Rating)

Bismillah. Bakmi goreng Jawa enak ala aku

Bahan Utama

2 bungkus mie kuning basah .

3 bonggol horenzo/Cesim/sawi

1 butir telur

5 butir bakso sapi

Segenggam tauge

Segenggam kol putih iris

4 SDM kecap manis

1 SDM saus tiram

Bahan Penyedap

1 sdt garam

1/2 sdt msg

Bumbu Halus :

3 siung bawang merah

3 siung bawang putih

1 sdt garam

1 butir kemiri

Advertisement

Cara Membuat

Tumis bumbu halus hingga harum lalu tambahkan bakso iris. Aduk merata

Langkah 1

Tumis bumbu halus hingga harum lalu tambahkan bakso iris. Aduk merata

Masukkan horenzo. Aduk sebentar

Langkah 2

Masukkan horenzo. Aduk sebentar

Tambahkan lagi tauge dan kol. Aduk merata kembali. Sisihkan agak kepinggir wajan.

Langkah 3

Tambahkan lagi tauge dan kol. Aduk merata kembali. Sisihkan agak kepinggir wajan.

Masukkan telur dan orak Arik sebentar.

Langkah 4

Masukkan telur dan orak Arik sebentar.

Terakhir masukkan mie kuning basah. Tumis sebentar.

Langkah 5

Terakhir masukkan mie kuning basah. Tumis sebentar.

Tambahkan kecap, saus tiram , garam. Tumis kembali hingga merata

Langkah 6

Tambahkan kecap, saus tiram , garam. Tumis kembali hingga merata

Koreksi rasa. Jika sudah pas matikan kompor

Langkah 7

Koreksi rasa. Jika sudah pas matikan kompor

Sajikan

Langkah 8

Sajikan

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait