Begedel Kentang Ayam Suwir

Resep Begedel Kentang Ayam Suwir

Cheyl_via

Cheyl_via

5.0

(1 Rating)

Kebetulan waktu ke Gresik dimasakin temen begedel ayam ternyata enak juga begitu sampai Malang langsung bikin.

Bahan Utama

150 gr dada ayam

6 bh kentang

4 siung bawang merah

1/8 sdt garam

1/4 sdt merica bubuk

Sejumput pala

1/4 sdt penyedap rasa

Secukupnya minyak goreng

1 btr telur

Cara Membuat

Iris tipis bawang merah lalu goreng hingga matang.

Langkah 1

Iris tipis bawang merah lalu goreng hingga matang.

Iris kentang dan goreng kentang hingga matang.

Langkah 2

Iris kentang dan goreng kentang hingga matang.

Haluskan bawang merah goreng, garam, pala, merica bubuk dan penyedap rasa.

Langkah 3

Haluskan bawang merah goreng, garam, pala, merica bubuk dan penyedap rasa.

Haluskan kentang.

Langkah 4

Haluskan kentang.

Campur bumbu halus, kentang halus, ayam suwir, dan irisan daun kucai aduk merata lalau cetak bulat hingga habis.

Langkah 5

Campur bumbu halus, kentang halus, ayam suwir, dan irisan daun kucai aduk merata lalau cetak bulat hingga habis.

Masukkan dalam kocokan telur yang sudah diberi penyedap rasa dan merica bubuk.

Langkah 6

Masukkan dalam kocokan telur yang sudah diberi penyedap rasa dan merica bubuk.

Goreng hingga matang dan siap disajikan.

Langkah 7

Goreng hingga matang dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait