Laila Dawud
5.0
(1 Rating)
Bikin bekal sat set untuk si kakak dan Alhamdulillah selalu habis
1 centong nasi
1 lembar nori
1 sdt bumbu nasi kuning siap pakai
1 sdm mayonaise
1 butir telur
⅛ sdt kaldu jamur
Lada bubuk secukupnya
Sosis goreng
Biskuit
Gummy bear
Jelly
Buah jeruk
Langkah 1
Kocok lepas bahan telur
Langkah 2
Panaskan teflon kemudian tuang setengah telur kocok dan gulung
Langkah 3
Gulung hingga rata padatkan
Langkah 4
Siapkan nasi putih tambahkan bumbu nasi kuning dan mayonaise kemudian aduk rata
Langkah 5
Pipihkan nori kemudian letakkan nasi kuning di atasnya letakkan kemudian letakkan telur di tengahnya gulung dan rapatkan
Langkah 6
Potong sushi sesuai selera
Langkah 7
Goreng sosis hingga matang tiriskan
Langkah 8
Sajikan sushi dengan semua pelengkap bekalnya
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Belum ada diskusi
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!