Bolu Air Cup #INDONESIAKAYA

Resep Bolu Air Cup #INDONESIAKAYA

eka marya

eka marya

5.0

(3 Rating)

Kreasi kue simpel tanpa ribet dari bahan ekonomis.

Bahan Utama

200 g terigu

2 sdm susu bubuk

1 butir telur

150 g gula pasir

200 ml air

1 sdt SP

1/2 sdt garam

1/2 set vanili

Alat & Perlengkapan

Spatula

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Campur semua bahan, kecuali tepung dan susu bubuk.

Langkah 1

Campur semua bahan, kecuali tepung dan susu bubuk.

Mixer hingga kental putih berjejak.

Langkah 2

Mixer hingga kental putih berjejak.

Ayak tepung terigu dan susu bubuk ke dalam adonan secara bertahap.

Langkah 3

Ayak tepung terigu dan susu bubuk ke dalam adonan secara bertahap.

Lalu aduk balik dengan spatula.

Langkah 4

Lalu aduk balik dengan spatula.

Bagi adonan untuk diberi pewarna, masukkan ke cetakan cup.

Langkah 5

Bagi adonan untuk diberi pewarna, masukkan ke cetakan cup.

Kukus hingga matang, kira-kira selama 10 menit.

Langkah 6

Kukus hingga matang, kira-kira selama 10 menit.

Jika sudah matang, angkat kue lalu dinginkan.

Langkah 7

Jika sudah matang, angkat kue lalu dinginkan.

Selamat mencoba.

Langkah 8

Selamat mencoba.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait