Tine Wahyudi
4.0
(3 Rating)
Gak pernah bosan sama cake yang satu ini.
1/4 sdt sp/ pengembang kue
1/4 sdt vanili bubuk
30 gram dark cooking chocolate, cincang halus
Bahan Topping :
Strawbery secukupnya
Spatula
Loyang
Kukusan
Spatula Kue
Langkah 1
Panaskan minyak sayur. Tak perlu sampai mendidih. Pindahkan ke mangkok. Masukkan butter dan dark cooking chocolate. Aduk hingga butter dan coklat mencair.
Langkah 2
Mixer dengan kecepatan tinggi telur, sp, vanili bubuk dan gula pasir hingga mengembang.
Langkah 3
Turunkan speed. Masukkan tepung, coklat bubuk dan baking powder sambil diayak. Mixer dengan kecepatan rendah hingga tercampur rata.
Langkah 4
Masukkan butter dan coklat leleh. Aduk menggunakan spatula hingga semua bahan tercampur rata.
Langkah 5
Alasi loyang dengan baking paper. Tuang adonan 3/4 bagian. Hentakan loyang. Masukkan ke dalam kukusan yang telah dipanaskan. Kukus selama 25 menit. Angkat dan biarkan di suhu ruang.
Langkah 6
Setelah brownis dingin, potong sesuai selera. Oleskan buttercream. Taburkan keju parut. Hias dengan buah strawbery.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua