Nungki Wardani
5.0
(1 Rating)
Cendol ini bisa disajikan sebagai es dan puding.
Kompor
Plastik Segitiga
Panci
Panci Besar
Panci Kecil
Langkah 1
Siapkan panci, masukkan nutrijel dan air.
Langkah 2
Masukkan juga tepung sagu lalu aduk rata, pastikan tidak ada yang menggumpal setelah itu baru nyalakan kompor.
Langkah 3
Sambil terus di aduk, masak sampai meletup-letup, matikan kompor.
Langkah 4
Masukkan ke dalam plastik segitiga.
Langkah 5
Siapkan mangkok besar, masukkan air matang dan es batu. Gunting ujung plastik lalu tekan-tekan sampai keluar adonan cendol. Adonan langsung masuk ke dalam air es, lakukan sampai habis.
Langkah 6
Cendol siap digunakan, bisa untuk es dan puding.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua