Chesee Cake Panggang #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Chesee Cake Panggang #JagoMasakMinggu2Periode2

TITIK

TITIK

4.0

(5 Rating)

Cheese cake versi indonesia ni, buat base keju gondrong cocok banget !

Bahan Utama

135 gr terigu protein sedang

1/2 sdt baking powder

30 gr susu bubuk

6 butir telur

75 gr gula pasir

1 sdt SP

80 gr margarin cair

50 gr keju parut

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Mixer telur, gula pasir, dan SP sampai kental, lalu masukan tepung terigu, baking powder, dan susu bubuk yg sudah diayak, mixer kecepatan 1 sebentar.

Langkah 1

Mixer telur, gula pasir, dan SP sampai kental, lalu masukan tepung terigu, baking powder, dan susu bubuk yg sudah diayak, mixer kecepatan 1 sebentar.

Masukan margarin cair dan keju parut, aduk balik spatula, harus benar2 rata dan homogen.

Langkah 2

Masukan margarin cair dan keju parut, aduk balik spatula, harus benar2 rata dan homogen.

Panggang selama 30 menit dengan suhu 180°C , pakai api atas bawah, tes tusuk ya.

Langkah 3

Panggang selama 30 menit dengan suhu 180°C , pakai api atas bawah, tes tusuk ya.

Dinginkan dan balik ke loyang pendingin.

Langkah 4

Dinginkan dan balik ke loyang pendingin.

Siap dihiass.

Langkah 5

Siap dihiass.

Yummy. Chesee Cake!!!

Langkah 6

Yummy. Chesee Cake!!!

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement