Cibay

Resep Cibay

Mama Queen

Mama Queen

4.0

(8 Rating)

Kenyel-kenyel nagih.

Bahan Utama

10 lembar kulit lumpia

Bahan Isian :

5 sdm tepung kanji

230 ml air

1/2 sdt garam

Kaldu bubuk secukupnya

1 buah sosis ayam

1 batang daun bawang, iris

4 buah cabe merah keriting (haluskan)

Alat & Perlengkapan

Teflon

Cara Membuat

Buat bahan isian, campur tepung kanji, garam dan kaldu bubuk dalam wadah.

Langkah 1

Buat bahan isian, campur tepung kanji, garam dan kaldu bubuk dalam wadah.

Masukkan semua sisa bahan isian. Aduk hingga tercampur rata, pindahkan ke teflon anti lengket.

Langkah 2

Masukkan semua sisa bahan isian. Aduk hingga tercampur rata, pindahkan ke teflon anti lengket.

Nyalakan api, masak hingga mengental. Matikan api dan biarkan hingga dingin.

Langkah 3

Nyalakan api, masak hingga mengental. Matikan api dan biarkan hingga dingin.

Siapkan satu lembar kulit lumpia. Lalu beri 1 sdm adonan aci.

Langkah 4

Siapkan satu lembar kulit lumpia. Lalu beri 1 sdm adonan aci.

Gulung seperti membuat risol, lakukan hingga selesai.

Langkah 5

Gulung seperti membuat risol, lakukan hingga selesai.

Goreng hingga kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Langkah 6

Goreng hingga kecoklatan. Angkat dan tiriskan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: