Congo Bar #JagoMasakMinggu2Periode2

Resep Congo Bar #JagoMasakMinggu2Periode2

Jeehan Kitchen

Jeehan Kitchen

5.0

(4 Rating)

Perpaduan antara cookie dan cake.

Bahan Utama

150 gr butter

3 butir telur ayam

225 gr brown sugar

1 sdt vanilla essence

290 gr tepung terigu serbaguna

2 sdt baking powder

10 gr susu bubuk

1/4 sdt garam halus

250 gr chocolate chunk/chips

Alat & Perlengkapan

Spatula

Loyang

Oven

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Mixer butter, brown sugar dan vanilla essence sampai putih.

Langkah 1

Mixer butter, brown sugar dan vanilla essence sampai putih.

Masukkan telur ayam satu per satu.

Langkah 2

Masukkan telur ayam satu per satu.

Mixer sampai tercampur rata.

Langkah 3

Mixer sampai tercampur rata.

Masukkan campuran tepung terigu, susu bubuk dan baking powder yang telah diayak, mixer sebentar sampai tercampur rata.

Langkah 4

Masukkan campuran tepung terigu, susu bubuk dan baking powder yang telah diayak, mixer sebentar sampai tercampur rata.

Masukkan chocolate chunk/ chips (sisakan sedikit untuk topping), aduk rata dengan spatula.

Langkah 5

Masukkan chocolate chunk/ chips (sisakan sedikit untuk topping), aduk rata dengan spatula.

Masukkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan margarin dan dialasi dengan parchment paper. Ratakan dan taburkan chocolate chunk chips di atasnya.

Langkah 6

Masukkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi dengan margarin dan dialasi dengan parchment paper. Ratakan dan taburkan chocolate chunk chips di atasnya.

Panggang kue di dalam oven selama 35-40 menit dengan suhu 170 derajat celcius (sesuaikan dengan masing-masing oven).

Langkah 7

Panggang kue di dalam oven selama 35-40 menit dengan suhu 170 derajat celcius (sesuaikan dengan masing-masing oven).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait