Laila Dawud
5.0
(1 Rating)
Biar gak bosen makan donat jadi dikreasikan menjadi sate.
Blender
Langkah 1
Kukus kentang 15 menit. Kemudian haluskan kentang.
Langkah 2
Campur tepung, ragi, telur, gula dan kentang.
Langkah 3
Aduk rata dan tuang susu sedikit demi sedikit hingga mulai kalis. Masukkan butter dan garam. Uleni hingga kalis elastis menggunakan mixer.
Langkah 4
Diamkan adonan 35 menit hingga mengembang 2 kali lipat. Kempiskan adonan.
Langkah 5
Timbang masing-masing 10 gram adonan, pipihkan beri isian chocochips.
Langkah 6
Bulatkan adonan proofing 20 menit.
Langkah 7
Panaskan minyak goreng. Masukkan donat ke dalam minyak, goreng hingga kuning kecokelatan. Tiriskan.
Langkah 8
Tusuk adonan masing-masing 1 tusuk 3 donat atau sesuaikan tusuknya. Beri taburan gula (yang di blender halus bersama maizena) di atasnya atau gulingkan donat dan siap disajikan. Yummy!
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua