Puspitasari Anggradewi
5.0
(1 Rating)
Fusion Jepang dan sambal khas Indonesia (Bali).
1 slice ikan dori frozen
Advertisement
Langkah 1
Siapkan bahan-bahan sambal matah
Langkah 2
Tumis dulu terasi, sereh. Setelah mulai harum baru masukkan bawang putih. Tujuan bawang putih di akhir agar tidak gosong dan menimbulkan rasa pait.
Langkah 3
Siapkan sisa bahan di mangkuk
Langkah 4
Tambahkan tumisan dan minyaknya juga lalu tambahkan air jeruk nipis dan garam. Aduk rata dan sisihkan.
Langkah 5
Siapkan dorinya dengan dipotong dulu lalu beri air jeruk nipis.
Langkah 6
Beri bumbu merica, garam dan kaldu jamur. Lalu diamkan dulu 30 menit.
Langkah 7
Balur ikan ke terigu, Lalu ke telur kocok lalu ke tepung roti. Lalu masukkan dulu ke freezer minimal 30 menit agar tepung roti menempel. Lalu goreng dengan api sedang sampai matang dua belah sisi.
Langkah 8
Sajikan katsu dori dengan nasi panas dan sambal matah. Selamat makan.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Diskusi ()
Lihat Semua