Es Jagung Santan

Resep Es Jagung Santan

Ratih Anita Dewi

Ratih Anita Dewi

5.0

(1 Rating)

Recook resepnya mba Heny Rosita untuk kesekian kalinya. Seger, kenyang, dan sehat.

Bahan Utama

1 bonggol jagung manis

3 sdm gula pasir (sesuaikan selera)

300 ml air

Sejumput garam

1 lembar daun pandan

150 ml santan

Cara Membuat

Cuci jagung dan pipil.

Langkah 1

Cuci jagung dan pipil.

Siapkan panci, masukkan jagung manis pipil dan gula pasir.

Langkah 2

Siapkan panci, masukkan jagung manis pipil dan gula pasir.

Tambahkan daun pandan dan air.

Langkah 3

Tambahkan daun pandan dan air.

Rebus hingga jagung matang. Lalu masukkan santan, masak hingga mendidih. Matikan api, diamkan hingga dingin.

Langkah 4

Rebus hingga jagung matang. Lalu masukkan santan, masak hingga mendidih. Matikan api, diamkan hingga dingin.

Siapkan gelas saji, masukkan es batu sesuai selera.

Langkah 5

Siapkan gelas saji, masukkan es batu sesuai selera.

Tuang jagung manis dan kuahnya hingga gelas penuh. Sajikan.

Langkah 6

Tuang jagung manis dan kuahnya hingga gelas penuh. Sajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait