Es Kopi Telang Fibercreme

Resep Es Kopi Telang Fibercreme

Ratna Puspita

Ratna Puspita

5.0

(4 Rating)

sueger banget, rasanya bikin nagih. yummy!

Bahan Utama

1 sachet nescafe classic (2 gr)

2 sdm gula pasir (sesuai selera)

50 ml air panas

Lapisan Fibercreme

2 sdt fibercreme

50 ml air

Es batu secukupnya

Lapisan Telang

5 kuntum bunga telang kering

100 ml air panas

Cara Membuat

Seduh bunga telang dengan air panas, biarkan hingga berubah warna.

Langkah 1

Seduh bunga telang dengan air panas, biarkan hingga berubah warna.

Seduh kopi dan gula menggunakan air panas, lalu sisihkan dan biarkan hingga dingin.

Langkah 2

Seduh kopi dan gula menggunakan air panas, lalu sisihkan dan biarkan hingga dingin.

Kemudian campurkan fibercreme dan air, aduk rata.

Langkah 3

Kemudian campurkan fibercreme dan air, aduk rata.

Masukkan es batu dan fibercreme ke dalam gelas kopi.

Langkah 4

Masukkan es batu dan fibercreme ke dalam gelas kopi.

Masukkan lapisan telang, sajikan (aduk dulu sebelum diminum).

Langkah 5

Masukkan lapisan telang, sajikan (aduk dulu sebelum diminum).

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

AdikaAnnisa

AdikaAnnisa

Es Kopi Telang Fibercreme

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai mbak, seger banget ya... aku masukin botol supaya lebih mena...Lihat selengkapnya
Laila Fitria

Laila Fitria

Es Kopi Telang Fibercreme

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookKreasiKopi Hello mbak,,, salam kenal ya... Setor recook ...Lihat selengkapnya
Kiena

Kiena

Es Kopi Telang Fibercreme

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Salken mba, Setor recook Es Kopi telangnya seger banget makasih ...Lihat selengkapnya
Diana Nurjanah

Diana Nurjanah

Es Kopi Telang Fibercreme

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

#RecookKreasiKopi Assalamualaikum mb Ratna,, setor minuman es ko...Lihat selengkapnya
Lia_Ariani

Lia_Ariani

Es Kopi Telang Fibercreme

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Assalamualaikum mbak... Saya bikin nih kopi telang, ini tanpa su...Lihat selengkapnya

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Kategori Terkait