Es Pisang Kul-Kul

Resep Es Pisang Kul-Kul

Triana Fitria

Triana Fitria

5.0

(1 Rating)

Ahad 23 Juli 2023. Buat yg viral. Dulu jaman kecil aku suka jajan ini yang harganya 200 perak. Sekarang? Hmmm bisa ditebak kan berapa? Ada yg juLihat Selengkapnya

Bahan Utama

10 buah pisang Lampung

50 gram DCC ( darc cooking chocolate)

50 ml minyak sprinkler/taburan

Secukupnya tusuk sate

Advertisement

Cara Membuat

Bersihkan pisang dan tusuk menggunakan tusukan sate. Keep in fridge selama 2-3 jam

Langkah 1

Bersihkan pisang dan tusuk menggunakan tusukan sate. Keep in fridge selama 2-3 jam

Ini hasilnya. Kalau kalian oumya freezer besar cukup 1 jam aja udah beku

Langkah 2

Ini hasilnya. Kalau kalian oumya freezer besar cukup 1 jam aja udah beku

Tim/ kukus coklat  dan minyak hingga meleleh.

Langkah 3

Tim/ kukus coklat dan minyak hingga meleleh.

Celupkan pisang beku kedalam lelehan coklat

Langkah 4

Celupkan pisang beku kedalam lelehan coklat

Miringkan gelas agar terbalut sempurna

Langkah 5

Miringkan gelas agar terbalut sempurna

Taraa ini hasilnya. Cantik yaa . Selamat menikmati.

Langkah 6

Taraa ini hasilnya. Cantik yaa . Selamat menikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait