Gambolo Masak Kecap

Resep Gambolo Masak Kecap

Ayu Aura

Ayu Aura

5.0

(1 Rating)

Resep enak dan manis gurih. Bosan ya ikan di goreng dengan cabe, dibikin manis gurih begini enak banget bikin ketagihan. Kuahnya pun meresap sempurna Lihat Selengkapnya

Bahan Utama

7 buah ikan

1/2 bulat jeruk nipis

1/2 sdt garam kasar

Minyak goreng secukupnya

1 batang serai geprek

1 lembar daun salam

2 lembar daun jeruk

250 ml air

3 sdm kecap manis

1 buah tomat iris

1 batang daun bawang iris

3/4 sdt garam halus

1 sdt gula pasir

1/4 sdt kaldu bubuk

Bumbu Iris

5 siung bawang merah

3 siung bawang putih

3 buah cabe merah keriting

3 buah rawit merah

3 buah rawit hijau

Alat & Perlengkapan

Piring Saji

Cara Membuat

Cuci berish ikan lalu marinasi dengan perasan jeruk nipis dan garam kasar diamkan 15 menit.

Langkah 1

Cuci berish ikan lalu marinasi dengan perasan jeruk nipis dan garam kasar diamkan 15 menit.

Panaskan minyak goreng ikan tadi sampai matang lalu tiriskan.

Langkah 2

Panaskan minyak goreng ikan tadi sampai matang lalu tiriskan.

Siapkan bahan iris.

Langkah 3

Siapkan bahan iris.

Panaskan minyak lalu tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Langkah 4

Panaskan minyak lalu tumis bawang merah dan bawang putih hingga harum.

Lalu masukan serai, daun salam, daun jeruk, dan irisan cabe aduk rata.

Langkah 5

Lalu masukan serai, daun salam, daun jeruk, dan irisan cabe aduk rata.

Masukkan air, kecap manis, gula pasir, garam, dan kaldu bubuk masak sampai mendidih.

Langkah 6

Masukkan air, kecap manis, gula pasir, garam, dan kaldu bubuk masak sampai mendidih.

Lalu masukkan ikan masak sebentar.

Langkah 7

Lalu masukkan ikan masak sebentar.

Tambahkan tomat dan daun bawang aduk rata.

Langkah 8

Tambahkan tomat dan daun bawang aduk rata.

Koreksi rasa, masak sampai kuah menyusut dan meresap kedalam ikan. Salin ke piring saji dan siap dinikmati.

Langkah 9

Koreksi rasa, masak sampai kuah menyusut dan meresap kedalam ikan. Salin ke piring saji dan siap dinikmati.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait