Garlic Flower Bread No Knead #JagoMasakMinggu5Periode2

Resep Garlic Flower Bread No Knead #JagoMasakMinggu5Periode2

bibil_kitchen

bibil_kitchen

4.0

(6 Rating)

Enak banget di cocol dengan saos.

Bahan Utama

275 gr tepung terigu (saya menggunakan cakra)

125 ml susu cair hangat

3 sdm gula pasir

1 butir telur ukuran besar kocok lepas & sisakan 2 sdm untuk olesan

3 sdm munjung margarin

1 sdm ragi instan

Bahan isian:

80 gr margarin

2 batang daun bawang iris halus

Sejumput garam

4 siung bawang putih di ulek halus

Alat & Perlengkapan

Spatula

Oven

Rolling Pin

Spatula Kue

Advertisement

Cara Membuat

Campurkan semua bahan roti menjadi 1 kecuali margarin, lalu aduk merata menggunakan spatula kayu.

Langkah 1

Campurkan semua bahan roti menjadi 1 kecuali margarin, lalu aduk merata menggunakan spatula kayu.

Kemudian tambahkan margarin & campurkan menggunakan tangan, tidak perlu sampai kalis, cukup sampai rata saja.

Langkah 2

Kemudian tambahkan margarin & campurkan menggunakan tangan, tidak perlu sampai kalis, cukup sampai rata saja.

Lalu tutup menggunakan plastik wrap hingga mengembang 2x lipat (saya 30 menit).

Langkah 3

Lalu tutup menggunakan plastik wrap hingga mengembang 2x lipat (saya 30 menit).

Untuk membuat isian campurkan semua bahan menjadi 1, lalu simpan di kulkas sebentar.

Langkah 4

Untuk membuat isian campurkan semua bahan menjadi 1, lalu simpan di kulkas sebentar.

Setelah mengembang 2x lipat, kempiskan adonan dan uleni sebentar saja, kemudian bagi menjadi 16 bagian & bikin bulatan.

Langkah 5

Setelah mengembang 2x lipat, kempiskan adonan dan uleni sebentar saja, kemudian bagi menjadi 16 bagian & bikin bulatan.

Ambil 1 bagian adonan lalu pipihkan dengan rolling pin, kemudian beri isian, dan lipat lalu lipat kedua ujungnya hingga menyerupai bunga.

Langkah 6

Ambil 1 bagian adonan lalu pipihkan dengan rolling pin, kemudian beri isian, dan lipat lalu lipat kedua ujungnya hingga menyerupai bunga.

Lakukan sampai habis, kemudian oles dengan sisa telur yang telah di sisihkan tadi.

Langkah 7

Lakukan sampai habis, kemudian oles dengan sisa telur yang telah di sisihkan tadi.

Panaskan oven dengan suhu 170-180 derajat, lalu panggang selama 25-30 menit/sampai matang.

Langkah 8

Panaskan oven dengan suhu 170-180 derajat, lalu panggang selama 25-30 menit/sampai matang.

Sajikan dengan saos setelah dingin.

Langkah 9

Sajikan dengan saos setelah dingin.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait