Gulai Kerupuk Kulit Telur

Resep Gulai Kerupuk Kulit Telur

nila sari

nila sari

5.0

(1 Rating)

Dah lama ndak masak gulai ni, hari ni baru bisa terwujud 😍😍

Bahan Utama

30 gr kerupuk kulit

4 butir telur

1 buah kentang

1 sdm cabe giling

1000 ml santan

1 batang sereh (di geprek)

1 lembar daun kunyit

3 lembar daun salam

Secukupnya garam

Secukupnya penyedap rasa

Bumbu halus

8 siung bawang merah

2 siung bawang putih

15 buah cabe rawit

3 cm jahe

1 cm kunyit

Cara Membuat

Giling halus semua bahan dan beri sedikit garam.

Langkah 1

Giling halus semua bahan dan beri sedikit garam.

Rebus telur hingga matang.

Langkah 2

Rebus telur hingga matang.

Siapkan wajan, masukkan santan, bumbu halus, kentang, daun salam, daun kunyit, batang sereh, aduk rata, masak hingga mendidih.

Langkah 3

Siapkan wajan, masukkan santan, bumbu halus, kentang, daun salam, daun kunyit, batang sereh, aduk rata, masak hingga mendidih.

Setelah mendidih masukkan telur, aduk rata.

Langkah 4

Setelah mendidih masukkan telur, aduk rata.

Terakhir masukkan kerupuk kulit, garam, penyedap rasa, aduk rata, tes rasa, salin ke mangkok, dan siap di hidangkan.

Langkah 5

Terakhir masukkan kerupuk kulit, garam, penyedap rasa, aduk rata, tes rasa, salin ke mangkok, dan siap di hidangkan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait