Ikan Mujair Goreng Sambal Gandaria

Resep Ikan Mujair Goreng Sambal Gandaria

Emma zainal bakhri

Emma zainal bakhri

5.0

(3 Rating)

Enak dan gurih banget di tambah sambal gandaria jadi gurih pedas asam jadi satu.

Bahan Utama

500 gram ikan mujair

1 buah jeruk nipis, ambil airnya

Minyak goreng secukupnya

BUMBU MARINASI IKAN MUJAIR

6 siung bawang merah

4 siung bawang putih

1 sdm ketumbar

4 cm kunyit

1 sdt garam

1 sdt kaldu jamur

BAHAN SAMBAL GANDARIA :

4 buah gandaria, iris kecil-kecil

9 buah cabai rawit merah

1/2 keping terasi udang, bakar

1/4 sdt garam

1/4 sdt gula pasir

1 sdt gula merah iris

Advertisement

Cara Membuat

Siapkan ikan mujair, kemudian cuci bersih dan buang isi perutnya, lalu bilas dengan air mengalir, setelah itu tiriskan dan beri air perasan jeruk nipis.

Langkah 1

Siapkan ikan mujair, kemudian cuci bersih dan buang isi perutnya, lalu bilas dengan air mengalir, setelah itu tiriskan dan beri air perasan jeruk nipis.

Siapkan bahan bumbu marinasi, bawang merah, bawang putih, ketumbar dan kunyit, kemudian haluskan dengan blender.

Langkah 2

Siapkan bahan bumbu marinasi, bawang merah, bawang putih, ketumbar dan kunyit, kemudian haluskan dengan blender.

Bumbui ikan mujair dengan bumbu marinasi, lalu diamkan selama 10 menit agar bumbu meresap.

Langkah 3

Bumbui ikan mujair dengan bumbu marinasi, lalu diamkan selama 10 menit agar bumbu meresap.

Panaskan minyak, kemudian goreng ikan mujair hingga matang dan kering, lalu angkat dan tiriskan.

Langkah 4

Panaskan minyak, kemudian goreng ikan mujair hingga matang dan kering, lalu angkat dan tiriskan.

Membuat sambal gandaria. Siapkan cabai rawit merah, buah gandaria yang sudah di iris-iris, terasi bakar, gula pasir dan gula merah.

Langkah 5

Membuat sambal gandaria. Siapkan cabai rawit merah, buah gandaria yang sudah di iris-iris, terasi bakar, gula pasir dan gula merah.

Kemudian ulek setengah halus.

Langkah 6

Kemudian ulek setengah halus.

Siap di sajikan bersama ikan goreng mujair.

Langkah 7

Siap di sajikan bersama ikan goreng mujair.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait