Jamur Kuah Merah

Resep Jamur Kuah Merah

Puput AL

Puput AL

5.0

(1 Rating)

Olahan dari jamur yang nikmat. Cobain yuk, Sobat Yummy!

Bahan Utama

11 buah jamur

2 buah cabai merah keriting

3 buah cabai rawit

2 siung bawang putih

4 siung bawang merah

1 buah tomat

Secukupnya air

Secukupnya bumbu ekstrak sapi

1 sdt gula pasir

Secukupnya garam

Cara Membuat

Iris jamur.

Langkah 1

Iris jamur.

Haluskan bawang merah, bawang putih, tomat, dan cabai.

Langkah 2

Haluskan bawang merah, bawang putih, tomat, dan cabai.

Tambahkan gula pasir.

Langkah 3

Tambahkan gula pasir.

Tumis bumbu.

Langkah 4

Tumis bumbu.

Masukan air dan jamur. Tunggu hingga mendidih, angkat dan siap disajikan.

Langkah 5

Masukan air dan jamur. Tunggu hingga mendidih, angkat dan siap disajikan.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan: