Annisaa T.K
5.0
(1 Rating)
Sering nonton drakor pasti tak asing dengan makanan pelengkap ini. Resep ini menghadirkan sajian kimchi yang enak dengan bahan-bahan yang simpel.
Advertisement
Langkah 1
Siapkan sawi seger, cuci bersih.
Langkah 2
Siapkan larutan air garam, konsentrasi garam bisa disesuaikan dengan jumlah air, fungsinya agar terjadi proses osmosis, sehingga sawi lebih lunak saat diolah. Rendah kurang lebih 3-4 jam, kemudian buang air dan bilas.
Langkah 3
Campurkan semua bahan saus, tes rasa.
Langkah 4
Potong-potong sawi sesuai selera, kemudian tuangkan bumbu saus.
Langkah 5
Setelah itu remas-temas, hingga bumbu tercampur dan sawi agak lunak, siap disajikan atau di simpan dalam wadah tertutup di dalam kulkas.
Yuk rating resep ini.
Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.
Belum ada recook di resep ini
Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!
Diskusi ()
Lihat Semua