Lauk Bacem Praktis

Resep Lauk Bacem Praktis

Nurwanida

Nurwanida

5.0

(1 Rating)

Menu simpel,untuk stok lauk siap goreng. Hasil recook resep chef Laila Dawud, Yummy Official.

Bahan Utama

1papan tempe

2potong tahu

100gr ayam potong, saya pakai tanpa kulit

Bumbu Bacem :

1/2sdt bawang putih bubuk

1/4sdt ketumbar bubuk

1batang serai,geprek

1ruas lengkuas, geprek

2lembar daun jeruk

2lembar daun salam

150gr gula merah, iris halus

300ml air kelapa

1sdt gula pasir

1/4sdt garam

1/4sdt kaldu jamur

Advertisement

Cara Membuat

Potong potong tempe dan tahu, serta cuci bersih potongan ayam

Langkah 1

Potong potong tempe dan tahu, serta cuci bersih potongan ayam

Rebus air kelapa dengan semua bumbu, masukkan gula merah, aduk rata sampai gula larut

Langkah 2

Rebus air kelapa dengan semua bumbu, masukkan gula merah, aduk rata sampai gula larut

Masukkan ayam, tempe dan tahu

Langkah 3

Masukkan ayam, tempe dan tahu

Masak hingga kuah bumbu terserap dan surut. Matikan api.

Langkah 4

Masak hingga kuah bumbu terserap dan surut. Matikan api.

Panaskan minyak, lalu goreng lauk secukupnya sampai kecoklatan. Angkat. Tiriskan sajikan. Sisa lauk yang belum digorwng, bisa dimasukkan dalam wadah kedap udara, lau disimpan dalam kulkas untuk stok.

Langkah 5

Panaskan minyak, lalu goreng lauk secukupnya sampai kecoklatan. Angkat. Tiriskan sajikan. Sisa lauk yang belum digorwng, bisa dimasukkan dalam wadah kedap udara, lau disimpan dalam kulkas untuk stok.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Belum ada recook di resep ini

Yuk cobain masak dan jadilah yang pertama memberikan recook!

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait